Diskusi Mangrove
28 Mei 2024 14:49:59 WIB 97 BERITA TERKINI Dinas Kehutanan

(28/05) Diskusi Mangrove

 

Bertempat di Ruang Rapat Ditjen PDASRH, Ketua Komisi 2 DPRD Provinsi Sumatera Barat @muchlasin dan anggota didampingi oleh Kepala Dinas Kehutanan @yozarwardi.up dan Kepala KPHL Bukit Barisan @sylverbrie mengadakan Diskusi Mangrove dengan ibu Inge Retnowati selaku Direktur Rehabilitasi Perairan Darat dan Mangrove, beserta staf.

Dalam diskusi ini disampaikan bagaimana pembagian kewenangan pengelolaan mangrove di daerah.

Direktur RPDM menginfokan, saat ini KLHK sedang menyusun Rancangan Peraturan Pemerintah tentang Rencana Perlindungan dan Pengelolaan Ekosistem Mangrove (RPP PPEM) yang merupakan turunan UU No. 32 Tahun 2009, sebagai panduan dalam pengelolaan mangrove masa datang.

Selanjutnya disampaikan juga bahwa pengembangan upaya tata kelola mangrove harus sejalan dalam memberikan manfaat ekonomi dan lingkungan yang diharapkan dapat dijembatani oleh Kelompok Kerja Mangrove Daerah (KKMD)

 

#Sumbar

#SumateraBarat 

#PemprovSumbar 

#Mahyeldi

#Audyjoinaldy

#BroRimbo

#Corpsrimbawan

#hutanlestarimasyarakatsejahtera

#viral

 

@mahyeldisp

@joinaldy

@yozarwardi

@kementerianlhk

@pemprov.sumbarofficial

@humas.sumbar

 

Media Resmi Dinas Kehutanan:

E-mail: dishut@sumbarprov.go.id

Web: https://dishut.sumbarprov.go.id/

FB: https://www.facebook.com/dishutsumbar

IG: dishut.sumbar

Youtube: #brorimbo_sumbar

Tiktok: dishut.sumbar